Pada Jejak ke 7, Kami #MenujuSelamanya
Banyak yang berujar bahwa hal yang paling dicari oleh para pejalan adalah rumah, baik untuk sekadar singgah maupun pulang dan tinggal. Seumpama kapal yang menemukan dermaga untuk membuang sauh hingga membuatnya tak lagi berlayar ke tempat jauh. Awalnya saya mengira seperti itu dan memang seperti itu. Dia adalah tempat saya pulang untuk menyandarkan hati. Dia… Read More Pada Jejak ke 7, Kami #MenujuSelamanya